Postingan

Menampilkan postingan dari 2017

Software Desain Grafis : Adobe Photoshop

Adobe Photoshop, atau biasa disebut Photoshop, adalah perangkat lunak editor citra buatan Adobe Systems yang dikhususkan untuk pengeditan foto/gambar dan pembuatan efek. Perangkat lunak ini banyak digunakan oleh fotografer digital dan perusahaan iklan sehingga dianggap sebagai pemimpin pasar (market leader) untuk perangkat lunak pengolah gambar/foto, dan, bersama Adobe Acrobat, dianggap sebagai produk terbaik yang pernah diproduksi oleh Adobe Systems. Versi kedelapan aplikasi ini disebut dengan nama Photoshop CS (Creative Suite), versi sembilan disebut Adobe Photoshop CS2, versi sepuluh disebut Adobe Photoshop CS3 , versi kesebelas adalah Adobe Photoshop CS4 , versi keduabelas adalah Adobe Photoshop CS5 , dan versi terbaru adalah Adobe Photoshop CC. Pengembangan Pada tahun 1987, Thomas Knoll, mahasiswa PhD di Universitas Michigan, mulai menulis sebuah program pada Macintosh Plus-nya untuk menampilkan gambar grayscale pada layar monokrom. Program ini, yang disebut Display, menari

Software Desain Grafis : Adobe Illustrator

Adobe Illustrator adalah program editor grafis vektor terkemuka, dikembangkan dan dipasarkan oleh Adobe Systems. Illustrator CC merupakan versi terkini program ini, generasi kedua puluh untuk produk Illustrator. Sejarah Versi 1-1,6 (Illustrator 88) Adobe Illustrator pertama kali dikembangkan oleh Adobe Inc pada bulan Desember 1986 (pengiriman pada bulan Januari 1987) sebagai komersialisasi di rumah Adobe huruf pengembangan perangkat lunak dan PostScript format file. Adobe Illustrator adalah produk pendamping dari Adobe Photoshop . Photoshop adalah terutama diarahkan foto digital manipulasi dan fotorealistik gaya ilustrasi komputer , sementara Illustrator memberikan hasil dalam typesetting dan logo daerah grafik desain . Iklan majalah (ditampilkan di majalah desain grafis perdagangan seperti Komunikasi Seni ) produk itu disebut sebagai "Adobe Illustrator". Illustrator 88, nama produk untuk versi 1.7, [1] was released in 1988 and introduced many new tools and feature

Software Desain Grafis : GIMP

GNU Image Manipulation Program atau yang lebih dikenal dengan sebutan GIMP adalah perangkat lunak untuk manipulasi grafik berbasis raster. GIMP berjalan pada desktop GNOME dan dirilis dengan lisensi GNU General Public License. GIMP pada awalnya dikembangkan untuk desktop X11 yang berjalan di platform Unix. Namun saat ini peranti lunak ini sudah diporting ke beberapa platform sistem operasi yang lain yaitu MS Windows dan Mac OS. Grafik yang dihasilkan oleh GIMP disimpan dengan format XCF dan bisa diekspor ke berbagai format gambar seperti bmp, jpg, gif, pdf, png, svg, tiff, dan masih banyak lagi yang lainnya. GIMP menyediakan banyak sekali plugin yang memudahkan dalam mengolah gambar (image) dengan cepat. Pengembang dan pengelola GIMP memiliki visi produk GIMP untuk berusaha menjadi perangkat lunak grafis kelas atas dalam menyunting dan menciptakan gambar asli, foto, ikon, elemen grafis halaman web, dan seni untuk elemen antarmuka pengguna. SEJARAH GIMP      GIMP adala

Komponen Desain Grafis

Dalam membuat sebuah desain grafis diperlukan pengetahuan tentang unsur atau komponen yang ada dalam desain grafis, berikut adalah komponen desain grafis : 1. GARIS    Garis adalah unsur desain yang menghubungkan antara satu titik poin dengan titik poin yang lain sehingga bisa berbentuk gambar garis lengkung (curve) atau lurus (straight). Garis adalah unsur untuk membangun bentuk atau konstruksi desain. Garis secara orientasi terdiri dari : Garis Lurus Horizontal Garis Lurus Vertikal Garis Lurus Miring/Diagonal Garis Melengkung (Kurva) 2. BENTUK    Bentuk disebut juga shape, dihasilkan dari garis-garis yang tersusun sedemikian rupa. Bentuk ada yang berbentuk 2 dimensi (dwimatra) dan 3 dimensi (trimatra). Penggunaan Bentuk yang efektif akan secara psikologi memotivasi audience, menginspirasi audience dan memberikan tantangan kepada audience, kadang tanpa si audience menyadari kenapa bisa termotivasi. Dan setiap bentuk mempunyai arti tersendiri tergantung budaya, geogra

Software Desain Grafis

Setelah di post sebelumnya saya membahas tentang Sejarah : Desain Grafis dan juga Jenis - Jenis Desainer Grafis, kali ini saya akan membahas Software/Perangkat Lunak yang digunakan dalam proses Desainer Grafis. Berikut adalah sebagian dari software yang digunakan untuk desain grafis : 1. Corel Draw Corel Draw adalah sebuah program komputer yang melakukan editing pada garis vektor. Program ini dibuat oleh Corel, sebuah perusahaan software yang berkantor pusat di Ottawa, Kanada. Corel draw memiliki kegunaan untuk mengolah gambar, oleh karena itu banyak digunakan pada pekerjaan dalam bidang publikasi atau percetakan ataupun pekerjaan di bidang lain yang membutuhkan proses visualisasi. Suatu program yang baik tentu saja memiliki keunggulan yang signifikan. Beberapa keunggulan program Corel Draw antara lain adalah: Gambar yang dihasilkan dengan vektor atau berbasis vektor bisa ditekan pada tingkat yang paling rendah namun hasilnya tidak kalah dengan gambar yang berbasis bitma

Jenis-Jenis Desainer Grafis

Seperti kita ketahui Desain grafis atau rancang grafis adalah proses komunikasi menggunakan elemen visual, seperti tulisan, bentuk, dan gambar yang dimaksudkan untuk menciptakan persepsi akan suatu pesan yang disampaikan. Bidang ini melibatkan proses komunikasi visual. yang telah dibahas di post sebelumnya yaitu  Sejarah : Desain Grafis . Dalam Desain Grafis ada beberapa kemampuan orang dalam melakukan desain grafis tersebut, namun tidak sedikit juga yang menguasai hampir semuanya. Berikut adalah sebagian jenis Desainer Grafis 1. Drafter Desainer khusus untuk membuat arsitektur dan rancangan bangun yang simetris dan digunakan untuk keperluan pembuatan sesuatu yang memerlukan ketelitian tinggi. Drafter ini membutuhkan orang orang yang ahli dalam bidang Autocard, Archicard, 3D revit architectur. Sangan dibutuhkan didunia arsitektur. 2.Editor Desainer khusus untuk membuat cover, sampul, banner, dsb. dan membuat karya desain grafis seperti : brosur, kartu nama, logo, pin,

Sejarah : Desain Grafis

Kali ini saya akan membahas tentang Desain Grafis, Apasih desain grafis itu?. Desain grafis atau rancang grafis adalah proses komunikasi menggunakan elemen visual, seperti tulisan, bentuk, dan gambar yang dimaksudkan untuk menciptakan persepsi akan suatu pesan yang disampaikan. Bidang ini melibatkan proses komunikasi visual. Udah tau kan desain grafisi itu apa?, sekarang kita akan membahas Sejarah dari Desain Grafis. Sejarah Desain Grafis Sejarah desain grafis tidak dapat dilepaskan dari sejarah perkembangan seni rupa. Karenanya, produk komunikasi visual tertua yang pernah ditemukan adalah lukisan gua di Lascaux, Perancis, yang diperkirakan berasal dari 15.000-10.000 SM. Simbol-simbol berbentuk ideogram ini kemudian berkembang menjadi aksara yang pada masa modern ini rutin kita gunakan di layar. Henry Cole menjadi salah seorang yang paling berpengaruh dalam pendidikan desain di Inggris, ia meyakinkan pemerintah tentang pentingnya desain dalam sebuah jurnal yang berjudul

Animator Indonesia

1. Ande Surya Lahir di Jakarta pada 1 Oktober 1984 ini merupakan satu-satunya orang dari Indonesia yang terlibat dalam pembuatan animasi di film Transformer, Iron Man, Iron Man 2, Star Trek, dan Terminator. Ia bertugas sebagai pembuat nuansa tiga dimensi lighting agar film tersebut terlihat menarik dan menyatu dengan background aslinya. 2. Michael Reynold Tagore Lahir di Surabaya, 24 Mei 1979 ini juga berperan dalam banyak film, yaitu Alvin and the Chipmunks: Th e Road Chip (2015) sebagai shader/texture, Maze Runner: The Scorch Trials (2015) sebagai shader/ texture, Dawn of the Planet of the Apes (2014) sebagai Textures Department, The Hobbit: The Battle of the Five Armies (2014) sebagai Texture Artist, Iron Man 3 (2013) sebagai Digital Effects Crew, The Hobbit: The Desolation of Smaug (2013) sebagai Texture Artist, The Wolverine (2013) sebagai Model/Texture, dan Happy Feet Two (2011) sebagai Surfacing Artist.  3. Rini Triyani Sugianto Lulusan S-2 Academy of Arts di Sa

Software Pembuat Animasi

Gambar
1. Adobe Flash Player Logo Adobe Flash Adobe Flash merupakan sebuah program yang didesain khusus oleh Adobe dan program aplikasi standar authoring tool professional yang digunakan untuk membuat animasi dan bitmap yang sangat menarik untuk keperluan pembangunan situs web yang interaktif dan dinamis. Flash didesain dengan kemampuan untuk membuat animasi 2 dimensi yang handal dan ringan sehingga flash banyak digunakan untuk membangun dan memberikan efek animasi pada website, CD Interaktif dan yang lainnya. Selain itu aplikasi ini juga dapat digunakan untuk membuat animasi logo, movie, game, pembuatan navigasi pada situs web, tombol animasi, banner, menu interaktif, interaktif form isian, e-card, screen saver dan pembuatan aplikasi-aplikasi web lainnya. Dalam Flash, terdapat teknik-teknik membuat animasi, fasilitas action script, filter, custom easing dan dapat memasukkan video lengkap dengan fasilitas playback FLV. Keunggulan yang dimiliki oleh Flash ini adalah ia mampu diberi

Jenis-Jenis Animasi

1. Animasi Sel (Cell Animation) Kata “cell” berasal dari kata “celluloid”, yang merupakan material yang digunakan untuk membuat film gambar bergerak pada saat awal. Sekarang, material film dibuat dari asetat (acetate), bukan celluloid. Potongan animasi dibuat pada sebuah potongan asetat atau sel (cell). Sel animasi biasanya merupakan lembaran-lembaran yang membentuk sebuah frame animasi tunggal. Sel animasi merupakan sel yang terpisah dari lembaran latar belakang dan sebuah sel untuk masing-masing obyek yang bergerak secara mandiri di atas latar belakang. Lembaran-lembaran ini memungkinkan animator untuk memisahkan dan menggambar kembali bagian-bagian gambar yang berubah antara frame yang berurutan. Sebuah frame terdiri dari sel latar belakang dan sel di atasnya.  2. Animasi Frame (Bingkai Animasi) Animasi frame merupakan animasi yang paling sederhana, dimana animasinya didapatkan dari rangkaian gambar yang bergantian ditunjukan, pergantian gambar ini diukur dalam satuan fps (

Sejarah Film Animasi

Gambar
Bagus Yogatama | 12114013 | 3KA13 Pada abad ke-19, Phenakistoscope (1832), zoetrope (1834) dan praxinoscope (1877) diperkenalkan. Sebuah thaumatrope (1824) adalah mainan sederhana dengan disk kecil dengan gambar yang berbeda di setiap sisi; burung dalam sangkar dan melekat ke dua buah senar. Phenakistoscope yang diciptakan secara bersamaan oleh Belgia Joseph Plateau dan Austria Simon von Stampfer di 1831. Phenakistoscope yang terdiri dari disk dengan serangkaian gambar, digambar di radhiyallahu merata ruang di sekitar pusat dari disk.

Definisi Animasi

Animasi apa itu animasi ?, banyak orang mengetahui animasi tapi tidak mengerti definisi animasi sesungguhnya. Kata "animasi" berasal dari kata dalam bahasa Inggris yaitu “animate” dan kata Latin, "animātus" dianggap memiliki kaitan dengan "animasi". Kata ini memiliki makna "terisi dengan napas atau udara, dipercepat, bergerak."